Semarang, 12 September 2024 – Dalam rangka menyambut bulan Maulid Nabi Muhammad SAW, mahasiswa Program Pendidikan Profesi (PPP) UIN Walisongo Semarang bersama para penyuluh dari KEMENAG Kota Semarang mengisi kegiatan sosial di Panti Sosial Tresna Werdha Pucang Gading. Kegiatan ini bertujuan untuk…
read moreSemarang, 12 September 2024– Mahasiswa magang dari Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo Semarang, berkolaborasi dengan dosen Psikologi Universitas Negeri Semarang (UNNES), Prof. Darrin Hoddget (Massey University, New Zealand),dan Rumpin Bangjo PKBI Jawa Tengah sukses menggelar acara sharing session di kawasan Kota Lama….
read moreJurusan Bimbingan dan Penyuluhan Islam FDK UIN Walisongo gelar acara Gebyar BPI 2024 sebagai peringatan hari ulang tahun ke-28 jurusan BPI dengan tema Kesehatan Mental yang Berdaya dan Bahagia. Rangkaian kegiatan akan diselenggarakan selama 1 bulan, mulai dari pembukaan yang dilaksanakan di…
read moreSemarang, 11 September 2024 – Mahasiswa Praktikum Pengalaman Profesi (PPP) Bimbingan Penyuluhan Islam (BPI) UIN Walisongo Semarang memberikan materi pengelolaan emosi dan praktik teknik journaling kepada klien di Intervensi Berbasis Masyarakat (IBM) Gerakan Masyarakat Peduli Anti Narkoba (Gempita) Gayamsari Kota Semarang pada…
read moreYeosu – Mahasiswa KPI FDK UIN Walisongo kembali lagi menorehkan prestasi di tingkat internasional dibidang film. Film Pendek “Menunggu Dijemput” raih penghargaan spesial dalam kategori “web content” pada Festival Yeosu International Webfest (06/09/2024). Film ini merupakan hasil kolaborasi antara Tim Produksi Phylosopicture…
read moreSemarang, 8 September 2024 – Dalam upaya meningkatkan kesehatan dan gizi anak-anak, disini Rumpin Bangjo dari PKBI daerah Jawa Tengah, mengadakan pengajaran Bersama Anak Didik mereka di Monod Kota Lama Semarang, pada hari minggu Tanggal 8 September 2024. pemanfaatan buah-buahan sebagai bagian…
read moreFakultas Dakwah dan Komunikasi (FDK) menyelenggarakan Studium General bertemakan Dakwah dan Moderasi Beragama di Gedung Teater Kiai Saleh Darat, Rabu (04/09). Kegiatan studium general ini terdiri dari penandatanganan MoU dan kuliah umum yang diisi langsung oleh Direktur Imam for Training, Prof. Dr….
read moreWonosobo – Jurusan Komunikasi dan Penyiaran Islam(KPI) FDK UIN Walisongo bersinergi dengan Dinas Komunikasi dan informasi (Diskominfo) Kabupaten Wonosobo memberikan pendampingan Literasi Digital di Desa Mlandi. Sinergi diwujudkan dalam kegiatan ‘Mlandi Goes To Diskominfo’ yang dilaksanakan pada Selasa (3/9/2024) di Kantor Diskominfo….
read moreSemarang, 2 September 2024 — Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia (PKBI) Jawa Tengah secara resmi melaksanakan acara penyerahan peserta magang dari Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang Jawa Tengah. Sebanyak 14 mahasiswa dari jurusan Bimbingan dan Penyuluhan Islam diterima untuk mengikuti program magang selama…
read moreSemarang — Untuk meningkatkan kualitas dan kesiapan program studi menghadapi reakreditasi, Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Walisongo Semarang mengadakan “Pelatihan Peningkatan Kapasitas Dosen dan Tendik dalam Penyusunan Borang LKPS dan LED Reakreditasi Program Studi”. Kegiatan yang berlangsung pada 29-30 Agustus 2024 ini…
read more